Penanggulangan Penyebaran PMK Pada Ternak Sapi,Pemdes Ularan Melaksanakan Penyemprotan Desinfektan
administrator 16 September 2022 11:26:09 WITA
Desa Ularan(16/9)
Berkaitan dengan adanya kasus PMK(Penyakit Mulut dan Kuku) pada hewan ternak sapi, Pemdes Ularan melakukan upaya penanggulangan penyebaran PMK, Dalam upaya penanggulangan tersebut Pemerintah Desa Ularan ,bersama PPL Desa Ularan,Bhabinkamtibmas,dan Babinsa melakukan penyemprotan desinfektan.
Kegiatan penyemprotan desinfektan ini di lakukan di 3 tempat yang berbeda,yakni di Simantri 558 Kelompok Tani Ternak Lembawatiti,Kelompok Ternak Bhuana Arta dan Kelompok Ternak Merta Sari.
Selain kegiatan penyemprotan sekaligus juga pembinaan terkait pencegahan Penyakit Mulut dan Kuku kepada masing" anggota kelompok Ternak.
Setelah kegiatan ini diharapkan penyemprotan desinfektan segera dilakukan di masing masing kandang peternak di Desa Ularan.
Komentar atas Penanggulangan Penyebaran PMK Pada Ternak Sapi,Pemdes Ularan Melaksanakan Penyemprotan Desinfektan
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Video Parade Ogoh-ogoh Nyepi Tahun baru Saka 1945 Desa Ularan
- Pemdes Ularan Mengucapkan Selamat Hari Raya NYEPI Tahun Baru Saka 1945
- Rapat Koordinasi Kegiatan Pengerupukan Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1945 Tahun 2023
- Permakluman Perubahan Jadwal di Pustu (Puskemas Pembantu)
- APBDes Tahun 2023 & Laporan Realisasi APBDes Tahun 2022
- Pemasangan Spanduk APBDes Tahun 2023 Desa Ularan
- Kunjungan TP PKK Kabupaten Buleleng ke Desa Ularan