Penyaluran BLT-DD Tahap II Kepada 147 KPM di Desa Ularan
02 Juni 2020 08:55:49 WITA
Jumat(29/5) bertempat di Balai Masyarakat Desa Ularan berlangsung kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa ( BLT-DD ) Tahap II bagi 147 KPM di Desa Ularan , kegiatan ini di saksikan langsung oleh Perbekel Ularan I GUSTI NYOMAN SURYAWAN , Perwakilan Camat Seririt, BPD, Pendamping Desa ,Bendesa Adat, Satgas Relawan Covid-19, dan BHABINKAMTIBMAS Desa Ularan.
Mekanisme Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa ( BLT-DD ) tahap II ini masih sama seperti Tahap I kemarin yakni di bagi menjadi 2 gelombang , untuk Banjar Dinas Yadnya Kerthi sebanyak 80 KK di mulai pada Pukul 09.00 wita s/d 11.00 wita dan untuk Banjar Dinas Bhuana Kerthi sebanyak 47 KK pada Pukul 11.00 wita s/d selesai. Hal ini dilakukan guna mengurangi kerumbunan KPM yang hadir dengan tetap jaga jarak dan memakai masker.
Perbekel Ularan I GUSTI NYOMAN SURYAWAN secara simbolis memberikan BLT-DD kepada salah satu KPM yang hadir yang kemudian di lanjutkan oleh Bendahara Desa kepada seluruh KPM yang hadir , Kegiatan Penyaluran BLT-DD tahap II merupakan pemberian BLT untuk bulan Mei,yang dimana sesuai dengan aturan pemerintah BLT-DD ini di berikan kepada KPM selama 3 bulan terhitung sejak April-Juni 2020 berupa uang tunai berjumlah Rp. 600.000 per-Kepala Keluarga.
Dalam Kesempatan ini Perbekel Ularan juga langsung memberikan informasi kepada KPM terkait jadwal untuk penyaluran BLT – DD untuk bulan Juni akan di laksanakan pada tanggal 10 Juni 2020 nanti.
Komentar atas Penyaluran BLT-DD Tahap II Kepada 147 KPM di Desa Ularan
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Kegiatan Pasraman Kilat dan Mengajar di SD Negeri Ularan untuk Masa Depan Cerah
- Sosialisasi Edukatif untuk Generasi Emas dan Bermoral di Desa Ularan
- Sosialisasi Bahaya Judi Online dan Narkoba di Desa Ularan
- PEMDES ULARAN BERSAMA TNI AD YONIF 74I/GN MELAKSANAKN KEGIATAN JUMAT BERSIH
- MUSRENBANGDES Rencana Kerja Pembangunan (RKP Desa) Th 2025 Desa Ularan
- Pemdes Ularan bersama TNI AD Yonif 741/GN dan Mahasiswa KKN melaksanakan Kegiatan Gotong Royong
- LAYANAN PENGADUAN